Stargate 600SC Kendalikan Vektor Virus Kuning
Virus kuning dapat menyebabkan petani cabai gagal panen. “Namun pada serangan berat jika dipertahankan dengan nutrisi, kehilang an hasilnya sekitar 60%,” papar Agus Suryanto, Senior Crop Manager and Plant Nutrient PT Bina Guna Kimia (FMC Agricultural Solutions). Nekat mempertahankan ta nam an cabai sudah terserang virus hanya akan mendapatkan cabai berkualitas jelek dan hasil tidak …